Gerimis Pagi Ini
Pict: Ismyama.com
Gerimis jatuh pagi ini
Memetik sehelai rindu
Kenangan-kenangan meleleh di setiap tetesnya.
II.
Yang lebih abadi dari gerimis,
Selain rautnya yang melankoli
dan rinainya yang ritmis
:barangkali semangkuk mie pedis
Dengan bumbunya senyum seorang perempuan manis..
(Anjay...)
III.
Filosofi gerimis
:jatuh perlahan-lahan
Kemudian terlelap dalam kenangan.
2020
2020



Smngt trus kk😊
BalasHapusMantap
BalasHapusLanjutkan kaka..Nice
BalasHapus